Mediafakta.id,Bandar Lampung-Peran orang tua sangat penting bagi anak di era digitalisasi yang saat ini semakin pesat,sehingga tergerusnya nilai-nilai Pancasila dan wawasan kebangasan baik dalam keluarga maupun di tengah masyarakat.
Hal ini di ungkapan oleh anggota DPRD Bandar Lampung dari Partai Golkar Rama Apriditya,S.H,.M.H saat mengadakan kegiatan sosialisasi Pembinaan Ideologi Pancasila dan Wawasan Kebangsaan (PIP-WK) di kota Sepang Kecamatan Kedaton Sabtu (25/01/2025).
Menurut Rama Apriditya, S.H,.M.H, bahwa di gelarnya acara ini sosiisasi ini bertujuan untuk menanamkan dan memperkuat serta pemahaman masyarakat terhadap nilai-nilai Pancasila agar bisa menginflementasikan nilai -nilai pancasila di tengah masyarakat dan lingkungan keluarga.
"Neh,pungsi orang tua dalam keluarga sangat penting untuk menanamkan pengamalan nilai-nilai pancasil terhadap anak,"ucapnya.
Lebih lanjut anggota Komisi III DPRD Kota Bandar Lampung ini berharap kepada seluruh peserta sosialisasi agar bisa menyimak apa yang di sampaikan oleh para narasumber dalam sosilaisasi ini.
"Saya berharap kepada para pesrta sosialisasi agat menyimakn dan nantinya bisa di terapkan dan mewujudkan dalam bermasyarakat agar bisa harmonis, saling menghormati,dan menjunjung tinggi nilai-nilai pancasila dan Wawasan kebangsaan,"jelasnya.
Diketahui dalam kegiatan tersebut menghadirkan dua narasumber, yakni ,Zulfikar Nurdin dari akadimisi dan Sarif Pudin SH. Dan dalam pemaparanny mereka menekankan pentingnya pengamalan Pancasila dalam kehidupan sehari-hari, khususnya dalam menjaga keharmonisan dan toleransi antarwarga (ydn).
0 Komentar